Clamfs untuk Opensuse 11.1

Clamfs adalah filesistem berbasis fuse yang memberikan mekanisme on access virus scanning pada linux dengan clamav daemon. Karena clamfs berbasis fuse, maka kita tidak perlu repot-repot melakukan kompilasi modul kernel dan lebih leluasa dalam mengupgrade kernel.

Clamfs yang saya paketkan disini adalah clamfs versi 1.0.0 untuk distro opensuse 11.1. Clamfs membutuhkan fuse, clamav, rlog, libxml++ dll. Semua dependensi clamfs tersebut sudah termasuk dalam paket ini dan DVD installer opensuse 11.1. Untuk menginstall paket ini anda hanya perlu mengekstrak file yang anda download pada suatu folder [unzip clamfs-pack.zip] dan menambahkannya sebagai "plain rpm directory" repository [zypper ar /home/dwilicious/clamfs-pack clamfs-lokal] opensuse. Setelah itu gunakan zypper untuk menginstall clamfs dan clamav [zypper in clamfs clamav].

Untuk pengguna ubuntu, clamfs sudah tersedia di repository ubuntu, [sudo apt-get install clamfs]. Terakhir kali saya memeriksa, versi di repository ubuntu masih clamfs versi 0.9 sehingga jika menginginkan versi terbaru sebaiknya langsung compile dari source clamfs.

Link download clamfs untuk opensuse:
http://www.indowebster.com/clamfs_packs_untuk_opensuse_111.html

Untuk penggunaan clamfs silakan lihat di website clamfs dan blog Krzysztof Burghardt

Posted in Label: , , , | 0 komentar

Kernel 2.6.30 di OpenSUSE 11.1

Hasil instalasi kernel 2.6.30 pada opensuse 11.1


















kernel bisa didownload disini

Posted in Label: , | 0 komentar

Kernel 2.6.30 OpenSUSE 11.1

http://www.indowebster.com/kernel_v_2630_untuk_opensuse_111.html

Ayo2 masih hangat, kernel 2.6.30 untuk desktop opensuse 11.1 :-) silakan download di link indowebster diatas

Posted in Label: , | 0 komentar